Profil Biodata Rio Haryanto Pembalap FI Dan Agamanya

Advertisement
Advertisement
Rio Haryanto Pembalap asal indonesia yang berlaga di ajang balapan FI yang banyak di cari ini merupakan pembalap pertama asia asal tanah air di Formula One. untuk itu kami disini akan memposting pembalap kelahiran solo,jawa tengah 22 Januari 1993. yang telah mengharumkan nama indonesia di ajang Formula satu. 

Pembala yang mengawali di balap gokart ini, menjadi incaran para fans terutama kaum hawa. anak bungsu dari  pembalap Sinyo Haryanto memang pantas jika kalau Rio Haryanto dibilang orang Indonesia pertama yang memenuhi syarat untuk mendapatkan FIA superlisence, karena dengan segudang prestasi yang di dapatnya serta memiliki hasil terbaiknya di GP2 pada tahun 2015 dengan menempati peringkat keempat. akhirnya pada tanggal 18 Februari 2016, Tim Manor Racing secara resmi mengumumkan Rio Haryanto menjadi salah satu pembalap yang akan mengikuti kejuaraan F1 musim 2016 menemani pembalap Jerman, Pascal Wehrlein.

biodata rio haryanto

Nah untuk lebih jelasnya lagi yuk kita simak bareng bareng Profil Biodata Rio Haryanto Pembalap FI Dan Agamanya agar mengenal lebih dekat dengan sosok pembalap asal negri indonesia ini.


Profil Biodata Lengkap Rio Haryanto

Tanggal Lahir: 22 Januari 1993
Tempat Lahir : Solo, Jawa Tengah, Indonesia
Tinggi Badan : 168
Kewarganegaraan : Indonesia
Ayah :  Sinyo Haryanto
Pekerjaan Ayah : Mantan pembalap
Ibu : Indah Pennywati
Saudara : Roy Haryanto (kakak laki-laki), Rizky Haryanto (kakak laki-laki), Ryan Haryanto (kakak laki-laki)
Populer Sejak : Menjuarai ajang "Formula BMW Pacific" (2009) -
Website Pribadi : www.rioharyanto.com
Twitter : @RHaryantoracing

Karer

2002 - Juara nasional Go-kart kelas kadet
2005 - Penghargaan IMI sebagai Atlet Gokart Junior Terbaik
2008 - Juara Nasional Go-kart
2008 - Formula Asia 2.0: ke-3, 121 poin
2008 - Formula Renault Asia: ke-6, 160 poin
2009 - Juara Formula BMW Pacific 2009
2010 - GP3 Series: ke-5, 27 poin
2010 - F1 Test, Virgin VR-01


Mungkin itu saja ulasan Biodata Rio Haryanto Pembalap FI asal negri tercinta indonesia yang bisa saya sampaiakan.

Advertisement